Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Indonesia-AS Berkomitmen Tingkatkan Kemitraan Strategis

Foto : AFP
A   A   A   Pengaturan Font

"Saya harapkan dukungan AS melalui investasi yang mempercepat transisi energi, khususnya teknologi rendah karbon," kata Joko Widodo, merujuk pada pengembangan mobil listrik dan baterai lithium di dalam negeri, demikian dikutip dari rilis resmi Sekretariat Presiden, Selasa (2/11).

Pertemuan antara Joko Widodo dan Biden terjadi di tengah ketegangan antara AS dan Tiongkok, yang dalam beberapa tahun terakhir gencar berinvestasi di Indonesia dan merupakan mitra dagang terbesar Indonesia.

Situasi di Myanmar

Dalam pertemuan, Presiden Joko Widodo dan Presiden Biden juga membahas situasi keamanan terkini di Myanmar dan menyerukan kepada junta untuk segera membebaskan tahanan politik yang ditahan sejak kudeta militer 1 Februari 2021.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top