Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Georgia Torehkan Poin Pertama Setelah Bermain Imbang Melawan Republik Ceko 1-1

Foto : ANTARA/AFP/John Macdougall

Arsip Foto - Logo UEFA Euro 2024 diperkenalkan di Stadion Olympic Berlin, Selasa (5/10/2021).

A   A   A   Pengaturan Font

Memasuki babak kedua, Georgia menciptakan peluang terlebih dahulu lewat tendangan Anzor Mekvabishvili yang masih menyamping dari gawang Ceko.

Pada menit 59, Ceko mampu menyamakan kedudukan menjadi 1-1 melalui gol yang dicetak oleh penyerang Patrick Schick sehingga skor berubah menjadi 1-1.

Sukses menyamakan kedudukan, Ceko semakin bersemangat untuk berbalik unggul dan kembali menciptakan peluang lewat sundulan Ladislav Krejci yang masih menyamping dari gawang Georgia.

Selanjutnya Ceko terus menggempur lini pertahanan Georgia, namun solidnya lini pertahanan Jvarosnebi membuat upaya Tomas Soucek serta kolega tak kunjung membuahkan hasil.

Pada penghujung babak kedua, Georgia memiliki peluang untuk mengamankan kemenangan setelah Saba Lobzhanidze tinggal berhadapan dengan Stanek, namun tendangannya melambung di atas mistar gawang Ceko, sehingga skor sama kuat 1-1 tetap bertahan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top