Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Konflik Suriah - Langkah Awal Kerja Sama AS- Russia

Gencatan Senjata Berlaku di 3 Provinsi

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Gencatan senjata yang efektif dimulai tengah malam, 9 Juli, waktu setempat atau pukul 09.00 GMT itu mencakup wilayah Provinsi Daraa, Quneitra, dan Suwayda, di sepanjang perbatasan Yordania.

Damaskus - Gencatan senjata mulai diberlakukan di barat daya Suriah, Minggu (9/7), setelah Presiden Russia, Vladimir Putin, dan rekannya dari Amerika Serikat, Donald Trump, sepakat melakukan gencatan senjata di wilayah sebelah barat daya Suriah itu.

Kesepakatan tersebut dicapai dalam pembicaraan bilateral di sela-sela pertemuan G-20 di Hamburg, Jerman, Jumat (7/7).

Gencatan senjata yang efektif dimulai tengah malam, 9 Juli, waktu setempat atau pukul 09.00 GMT itu mencakup wilayah Provinsi Daraa, Quneitra, dan Sweida di sepanjang perbatasan Yordania.

Kesepakatan yang sama pernah diteken di Suriah, antara oposisi dan pemerintah, dengan tujuan terciptanya perdamaian abadi menyusul perang saudara yang pecah pada 2011.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Khairil Huda
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top