Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Unjuk Kekuatan I Latihan Militer Balikatan akan Digelar Selama Dua Pekan

Filipina dan Amerika Gelar Latihan Militer Terbesar

Foto : AFP/TED ALJIBE

Pendaratan Amfibi l Pasukan Marinir Filipina turun dari kendaraan amfibi milik marinir AS di sebuah pantai yang menghadap ke LTS di Provinsi Zambales saat digelar latihan militer gabungan Filipina-AS beberapa waktu lalu. Filipina dan AS pada Selasa (11/4) memulai latihan militer gabungan Balikatan d itengah memanasnya situasi di kawasan LTS.

A   A   A   Pengaturan Font

AS juga akan menggunakan misil Patriot mereka, yang dianggap sebagai salah satu sistem pertahanan udara terbaik di dunia, dan sistem roket presisi HIMARS dalam latihan militer Balikatan ini.

Kedua tentara awalnya berencana untuk menembakkan peluru nyata ke laut lepas Provinsi Ilocos Norte, sekitar 355 kilometer dari pantai selatan Taiwan, tetapi kemudian harus memindahkannya lebih jauh ke LTS, kata Mayjen AD Filipina, Marvin Licudine.

Lokasi baru ini berjarak kurang dari 300 kilometer sebelah timur Scarborough Shoal yang dikuasai Tiongkok.

"Latihan tersebut akan meningkatkan taktik, teknik dan prosedur di berbagai operasi militer," kata juru bicara militer Filipina, Kolonel Medel Aguilar.AFP/I-1


Redaktur : -
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top