Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
WAWANCARA

Duta Besar Australia untuk Indonesia, Gary Quinlan AO Yakin Indonesia Senantiasa Akan Berada di Tangan Orang-orang yang Sangat Baik

Foto : DOK KEDUTAAN BESAR AUSTRALIA
A   A   A   Pengaturan Font

Covid-19 telah menyulitkan pergerakan internasional. Dari 20 Maret, perbatasan-perbatasan Australia ditutup bagi pendatang, termasuk pelajar. Sementara ini, hanya orang-orang berikut yang dapat masuk. Misalnya,: warga Australia, penduduk tetap Australia, anggota keluarga dekat dari warga Australia, para diplomat berakreditasi Australia. Lebih jelasnya silakan buka https://covid19.homeaffairs.gov.au/coming-australia.

Bagaimana gambaran situasional Covid di Australia, terutama penanganannya?

Australia relatif lumayan baik menangani Covid-19. Kami bertindak sangat dini mulai Februari untuk mengantisipasinya. Infeksi di Australia termasuk paling rendah karena tertolong posisi geografis. Penduduk juga sedikit. Meski begitu, warga kami yang terinfeksi mencapai 27.000, dan tragisnya yang wafat 860.

Gambaran di Australia beragam. Kebanyakan negara bagian bernasib baik, kecuali Victoria, dengan 20.000 kasus lebih dan 771 kematian. Warga Melbourne dan bagian-bagian lain negara bagian ini telah diisolasi lumayan lama. Belakangan, kasus harian jauh lebih baik. Harapannya, berbagai larangan segera dibuka.

Apakah Australia masih mengandalkan vaksin dari perusahaan obat yang berbasis di Inggris, AstraZeneca, untuk memproduksi vaksin, mengingat sekarang uji coba dihentikan?
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka

Komentar

Komentar
()

Top