Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Brazil Telah Melarang Meta dalam Mengembangkan AI

Foto : Carrington Malin

Ilustrasi

A   A   A   Pengaturan Font

Dalam menanggapi kebijakan Meta, Inggris dan Uni Eropa (EU) juga memberikan pengawasan khusus terhadap perusahaan tersebut.

Berdasarkan perubahan kebijakan privasinya, yang akan berlaku di wilayah EU pada 26 Juni, informasi pengguna Meta akan digunakan untuk mengembangkan dan memperbaiki produk AI dari Meta.

Di Eropa, perubahan kebijakan ini mencakup postingan, gambar, keterangan gambar, komentar, dan fitur Stories yang dibagikan pengguna berusia di atas 18 tahun dengan audiens publik di Facebook dan Instagram, hal ini tidak mencakup pesan pribadi.

Hal tersebut mendapat penundaan dari Komisi Perlindungan Data Irlandia (DPC) atas nama pemangku kepentingan Eropa lainnya untuk menunda pelatihan model bahasa besar (LLM) mereka.

LLM adalah jenis kecerdasan buatan yang mendukung chatbot, seperti ChatGPT dari OpenAI dan Gemini dari Google.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Muhammad Daniel Ramadhan

Komentar

Komentar
()

Top