Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Produktivitas Pertanian - Konsumsi Cabai Segar Capai 60 Persen

Benahi Produksi dan Distribusi Cabai

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Sementara itu, Direktur Jenderal Hortikultura Kementan, Prihasto Setyanto, mengatakan produksi cabai kerap berfluktuasi akibat kondisi cuaca alam. Faktor ini sangat berpengaruh di hampir semua produksi pertanian. Terlebih kadang kondisinya tidak sesuai dengan prediksi.

Organisme pengganggu tumbuhan (OPT) yang menyerang pertanaman cabai umumnya busuk buah dan layu fusarium. "Jika terjadi hujan ekstrem bisa mengakibatkan bunga rontok yang berujung pada gagalnya menjadi buah. Selain itu, gagal panen juga dapat disebabkan oleh tumbuhnya jamur seperti antraknosa dan phythoptora," jelasnya.

Untuk itu, kata dia, perlu disiasati dengan penerapan teknologi yang tepat agar usaha pertanian tetap memberikan hasil yang menguntungkan.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top