Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Peraih Medali Emas Olimpiade Tokyo 2020 Apriyani Rahayu

Akui Jasa Besar Icuk Sugiarto dan Almarhumah Ibu

Foto : AFP/LINTAO ZHANG
A   A   A   Pengaturan Font

Banyak sih, kaya nonton. Kemarin baru selesai nonton drakor (Drama Korea). Saya suka drakor karena seru juga, enggak berasa gitu, terus tiba-tiba udah sore aja, terus tiba-tiba udah malam. Kalau nonton drakor itu kan banyak episodenya, jadi enggak terasa.

Bagaimana komunikasi dengan keluarga?

Sering video call sih sama keluarga, terus juga sering cerita-cerita keseharian di sini. Kami juga membicarakan soal perkembangan Covid-19. Saya banyak cerita soal makanan di sini yang memang harus dikontrol. Pola makannya di sini memang tetap harus dijaga, enggak boleh sembarangan karena harus menjaga badan juga, menjaga berat badan supaya tetap stabil.

Hikmah apa yang didapatkan selama pandemi Covid-19 ini?

Lebih menjaga kebersihan sih, terus juga kan tidak boleh sembarangan kalau mau pergi. Saya juga harus terbiasa untuk tidak terlalu banyak megang benda yang kelihatannya tidak steril. Jadinya terbiasa dengan kebersihan, lebih sensitif aja sih, kalau abis dari mana harus langsung bersih-bersih.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Benny Mudesta Putra

Komentar

Komentar
()

Top