Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
PREDIKSI RUPIAH

Akibat Dollar AS Tertekan

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Kinerja rupiah diperkirakan masih bergerak di area positif, hari ini (24/6), seiring potensi kelanjutan depresiasi dollar AS. Kondisi tersebut dipengaruhi para pelaku pasar keuangan di Amerika Serikat (AS) tengah mempertimbangkan sejumlah data baru ekonomi dalam negeri.

Dari dalam negeri, pernyataan Bank Indonesia (BI) mengenai terbukanya peluang penurunan suku bunga acuan ke depan sehingga memancing sentimen positif pelaku pasar keuangan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top