Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

21.014 Penerima Dana Stimulan Bencana Palu Mulai Disalurkan

Foto : ANTARA FOTO/Basri Marzuki

Sejumlah penyintas bencana beraktivitas di dekat tenda daruratnya di Balaroa, Palu, Sulawesi Tengah, Selasa (21/1/2020). Setelah 16 bulan pascabencana gempa, tsunami, dan likuefaksi di Palu, Sigi, dan Donggala, sejumlah korban bencana masih bertahan di tenda-tenda darurat

A   A   A   Pengaturan Font

Palu,Sebanyak 21.014 penerima dana stimulan rumah rusak tahap tiga akibat dampak gempa, tsunami dan likuefaksi di Palu, Sulawesi Tengah, mulai disalurkan.

"Saat ini tahap pembukaan rekening di Bank untuk proses penyaluran kepada mereka yang berhak," kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Palu, Singgi B Prasetyo, yang ditemui, di Palu, Kamis.

Ia menjelaskan, dari 21.014 penerima stimulan tahap tiga, sekitar 1.000 kepala keluarga telah melakukan pembukaan buku tabungan di bank, dan sisanya sedang berproses.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Khairil Huda
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top