Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

21.014 Penerima Dana Stimulan Bencana Palu Mulai Disalurkan

Foto : ANTARA FOTO/Basri Marzuki

Sejumlah penyintas bencana beraktivitas di dekat tenda daruratnya di Balaroa, Palu, Sulawesi Tengah, Selasa (21/1/2020). Setelah 16 bulan pascabencana gempa, tsunami, dan likuefaksi di Palu, Sigi, dan Donggala, sejumlah korban bencana masih bertahan di tenda-tenda darurat

A   A   A   Pengaturan Font

Oleh karena itu, Warga Terdampak Bencana (WTB) penerima dana tersebut agar segera menyiapkan bukti-bukti kepemilikan agar proses penyaluran cepat tertangani dan terselesaikan, karena biasanya ini yang menjadi kendala, sehingga perlu berkoordinasi dengan pihak kelurahan masing-masing.

Karena, tiga bulan ke depan Pemkot Palu mengupayakan selesai penyaluran dana stimulan kepada 21.014 kepala keluarga, dan saat ini 1.000 kepala keluarga telah ditetapkan melalui Surat Keputusan (SK) wali kota Palu.

"Pak wali kota berkeinginan tiga bulan ke depan penyaluran stimulan tahap tiga sudah harus selesai," ujar dia.

Guna kelancaran penyaluran dana stimulan, ia menginstruksikan tenaga tenaga Tim Pendamping Percepatan Pembangunan Perumahan Daerah (TP4D) agar memprioritaskan warga yang telah melengkapi dokumen-dokumen dipersyaratkan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Khairil Huda
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top