Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis
Tantangan Perekonomian I Upaya Moneter Hadapi Inflasi Mesti Imbang dengan Produksi

Waspada, 28 Negara Sudah Minta Bantuan IMF

Foto : ISTIMEWA

Joko Widodo Presiden RI - Sekali lagi kita harus menjaga optimisme, tapi yang lebih penting hati-hati dan waspada.

A   A   A   Pengaturan Font

» Krisis energi dan pangan memicu kenaikan harga sehingga harus segera disubstitusi.

» Penyaluran KUR harus dilanjutkan untuk menjaga UMKM tetap berproduksi.

JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyerukan Indonesia harus terus bersikap optimistis yang dibarengi dengan kehati-hatian dalam menghadapi tingginya ketidakpastian ekonomi global.

"Pagi tadi (Selasa-red) saya dapat informasi dari pertemuan di Washington DC, 28 negara sudah antre di markasnya IMF, menjadi pasien," kata Presiden di Jakarta, Selasa (11/10).
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top