Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Perekonomian Global - IMF Sarankan agar Kurangi Utang Pemerintah

Utang "Emerging Market" Dinilai Sudah Mengkhawatirkan

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

>> Negara berkembang dibayangi ketidakpastian global yang hambat pertumbuhan.

>> Risiko utang pada kelompok negara berpendapatan rendah terus meningkat.

JAKARTA - Dana Moneter Internasional atau International Monetary Fund (IMF) menyarankan kepada negara-negara di dunia termasuk negara berkembang (emerging market) untuk mengurangi utang pemerintah. Hal ini perlu dilakukan agar negara mampu menghadapi ketidakpastian global yang akan mempengaruhi perekonomian.

Bahkan, lembaga kreditor internasional itu memperingatkan bahwa risiko meningkatnya tekanan utang di negara-negara berpenghasilan rendah telah mencapai tahap mengkhawatirkan atau lampu merah. Kondisi ini makin mempertegas agar negara- negara itu sepakat mencari jalan untuk membagi beban bailout.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top