Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Uji Klinis Vaksin Merah Putih Dilakukan Pertengahan 2021

Foto : Koran Jakarta/Muhamad Marup

Menteri Riset dan Teknologi/ Kepala Badan Riset Nasional Bambang Brodjonegoro.

A   A   A   Pengaturan Font

Bambang menjelaskan untuk proses produksi tak bisa dibebankan sepenuhnya kepada PT Biofarma. Pihaknya akan mengajak perusahaan swasta juga harus ikut serta dalam produksi vaksin Merah Putih.

"Biofarma tidak bisa bekerja sendiri, karena itu kami juga akan mengajak perusahaan swasta untuk menambah kapasitas produksi," katanya.

Bambang menambahkan PT Biofarma ditargetkan memproduksi 250 juta vaksin tahun ini dan fokus pada platform inactivated virus dan subunit protein rekombinan. Menurutnya, swasta juga bisa memberikan opsi untuk platform vaksin Merah Putih yang saat ini belum bisa dikerjakan Biofarma agar bisa menambah kapasitas produksi.

"Tapi untuk (platform) DNA, RNA, maupun adenovirus, membutuhkan investasi baru yang kita harapkan bisa dikerjakan swasta," tandasnya. n ruf/N-3


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Muhamad Ma'rup

Komentar

Komentar
()

Top