Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Tiongkok Punya Musuh Baru! Kanada Murka Sebut Tiongkok Lecehkan Pesawat Patroli dalam Misi Korea Utara, Ada Apa?

Foto : The National Interest

Ilustrasi

A   A   A   Pengaturan Font

Militer Kanada menuduh pesawat tempur Tiongkok telah berperilaku tidak profesional dan berisiko.

Ini terjadi kala kedua jet tempur negara berpapasan di wilayah udara internasional. Pada beberapa kesempatan dari 26 April hingga 26 Mei, pesawat Angkatan Udara Tentara Pembebasan Rakyat (PLAAF) mendekati pesawat patroli jarak jauh CP-140 Aurora Angkatan Udara Kanada, kata Angkatan Bersenjata Kanada dalam sebuah pernyataan pada hari Rabu (1/6) seperti dikutip dari Reuters.

"Dalam interaksi ini, pesawat PLAAF tidak mematuhi norma-norma keselamatan udara internasional," kata pernyataan itu.

"Interaksi ini tidak profesional dan/atau membahayakan keselamatan personel RCAF kami," tambahnya.

akibat kejadian itu, dalam beberapa kasus awak pesawat Kanada merasa sangat berisiko sehingga mereka harus segera mengubah jalur penerbangan mereka untuk menghindari potensi tabrakan dengan pesawat yang mencegat.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Suliana

Komentar

Komentar
()

Top