Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Sengketa Perbatasan

Tiongkok Gencarkan Pembangunan Dekat Bhutan

Foto : AFP

Jaga Perbatasan l Seorang penjaga perbatasan Tiongkok sedang berjaga di perbatasan Tiongkok-Bhutan beberapa waktu lalu. Berdasarkan citra satelit terbaru, Tiongkok sepanjang 2021 makin menggencarkan pembangunan konstruksi di wilayah perbatasan yang disengketakan Bhutan dan Tiongkok.

A   A   A   Pengaturan Font

"Semua masalah dibahas antara Bhutan dan Tiongkok dalam kerangka pembicaraan terbatas," kata kementerian itu.

Menurut Dr Barnett dan M Taylor Fravel, direktur Program Studi Keamanan di Massachusetts Institute of Technology, pembangunan desa-desa di sepanjang perbatasan merupakan bagian dari rencana yang diumumkan Beijing pada 2017 untuk membangun lebih dari 600 desa di daerah perbatasan di Daerah Otonomi Tibet, yang terletak di sisi perbatasan yang disengketakan. ST/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top