Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kudeta di Myanmar I Penentang Junta Kecewa Pada Asean

Thailand Tuntut Implementasi Konsensus Asean

Foto : AFP/FACEBOOK

Pemakaman Penyair l Pelayat membawa karangan bunga saat pemakaman penyair antikudeta Myanmar, Khet Thi, pada 19 Mei lalu. Kantor berita AFP pada Sabtu (5/6) melaporkan bahwa Khet Thi tewas dibunuh karena menentang kudeta oleh militer di Myanmar.

A   A   A   Pengaturan Font

Penyair Dibunuh

Sementara itu kantor berita AFP pada Sabtu (5/6) melaporkan bahwa penyair bernama Khet Thi telah jadi korban keganasan rezim junta di Myanmar.

Bulan lalu, sejumlah polisi dan tentara mengepung rumah yang ditinggali Khet Thi bersama istri dan keluarganya di pusat kota Shwebo. Mereka menuduh penyair itu, yang membuat kue dan es krim untuk menghidupi keluarganya, merencanakan serangkaian ledakan bom, dan menuntut dia menyerahkan diri.

Beberapa hari kemudian, istri Khet Thi yang bernama Chaw Su, dipanggil ke rumah sakit di Monywa yang berjarak sekitar 80 kilometer jauhnya.

"Saya kira saya bisa (membawakan) beberapa pakaian untuknya," kata Chaw Su kepada AFP.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Antara, AFP

Komentar

Komentar
()

Top