Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Transportasi Massal I Waktu Operasi Pukul 05.00-23.30 WIB

Sempat Mogok, Tarif Subsidi LRT Jadi Rp20.000

Foto : ANTARA/Hafidz Mubarak A

Petugas berjaga di dekat kereta LRT Jabodebek usai diresmikan Presiden Joko Widodo di Stasiun LRT Dukuh Atas, Jakarta, Senin (28/8/2023).

A   A   A   Pengaturan Font

Berdasarkan regulasi ini, tarif dasar LRT Jabodebek ditetapkan mulai 5.000 untuk 1 kilometer pertama. Kemudian, naik 700 untuk tiap kilometer selanjutnya. "Kehadiran LRT Jabodebek diharapkan dapat menjadi salah satu solusi kemacetan Jakarta dan sekitarnya," ujar Didiek.

31 Rangkaian

Nantinya terdapat 434 perjalanan LRT Jabodebek yang siap melayani penumpang setiap hari. Kapasitas satu rangkaian LRT Jabodebek dapat menampung hingga 1.308 penumpang," kata Didiek. Dia menambahkan, total ada sebanyak 31train set (rangkaian kereta) disiapkan.

Rinciannya, untuk keperluan operasional terdapat 27train set, serta sebanyak 4 train set sebagai cadangan. Setiap rangkaian kereta LRT Jabodebek terdiri atas enam kereta.

LRT Jabodebek melayani masyarakat di 18 stasiun yang menghubungkan wilayah Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Aloysius Widiyatmaka

Komentar

Komentar
()

Top