Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Semoga Tidak Menular ke Indonesia, Vietnam Perketat Lockdown Membuat Warganya Borong Bahan Pokok

Foto : ANTARA/REUTERS/Stringer

Seorang pria yang tinggal di daerah yang dikunci menerima makanan melalui barikade selama pandemi penyakit coronavirus (COVID-19) di Kota Ho Chi Minh, Vietnam (20/7/2021).

A   A   A   Pengaturan Font

"Saya telah membeli sejumlah makanan, karena saya tak ingin mati kelaparan sebelum mati karena virus corona."

Vietnam pada Jumat mengatakan akan mengerahkan tentara di Ho Chi Minh untuk menegakkan aturan lockdown, ketika kota itu mengambil langkah-langkah tegas untuk memperlambat laju kematian akibat COVID-19.

Total kasus di negara itu telah mencapai 323.000 dengan 7.540 kematian, demikian menurut data kementerian kesehatan.

"Kota itu siap memasok makanan dan barang-barang penting untuk warganya," kata Phan Van Mai, wakil kepala satgas COVID-19, seperti dikutip media pemerintah.

Partai Komunis yang berkuasa pada Jumat memutuskan untuk mengganti Nguyen Thanh Phong sebagai ketua Komite Rakyat kota itu.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top