Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Sekolah Swasta Tak Seharusnya Jadi Jawaban dari Masalah Sekolah Negeri

Foto : ANTARA/Walda Marison

Kegiatan Pembelajaran Tatap Muka di SDN 11 Grogol Petamburan Jakarta Barat (30/8/2021).

A   A   A   Pengaturan Font

Pendidikan berkualitas perlu DIposisikan sebagai hak yang perlu didorong dan dibiayai sama-sama oleh publik melalui pajak, bukan sekadar tanggung jawab keluarga.

Senza Arsendy, The University of Melbourne

"Sekolah bukan saja soal ilmu. Orang tua harus cari sekolah yang bisa mendukung jejaring sosial anak-anak!"

"Untuk SD-SMP, masuk swasta aja supaya anak bisa dapat fondasi yang kuat!"

"Orang tua jangan lupa nabung, biaya sekolah anak semakin mahal!"

Seruan di atas serta tips tentang perencanaan keuangan untuk sekolah anak marak muncul di masyarakat, apalagi menjelang tahun ajaran baru sekolah.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top