Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta, R. Koesmed, soal Pencegahan Tuberkulosis (TBC)

Saya Akan Lakukan Grebek TBC

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Yang kita lakukan grebek TB. Jadi saya berharap, apabila ada masyarakat yang menemukan atau mencurigai orang yang menderita TB, silakan dilaporkan ke puskesmas atau ke Dinkes, nanti petugas kita yang turun ke lapangan untuk menyelesaikan masalah tersebut.

Grebek TB ini seperti apa?

Jadi grebek TB, kita akan datangi dari rumah ke rumah periksa semuanya. Termasuk dalam pengobatannya akan kita kejar, karena pengobatan TB membutuhkan waktu sampai enam bulan dan apabila resistensi TB, dia membutuhkan waktu satu hingga dua tahun. Jadi harus betul-betul didampingi.

Bagaimana dengan peningkatan capaian imunisasi?

Termasuk ada tiga program yang hasil Rakerkesda yaitu TBC, imunisasi dan stunting. Kalau stunting kita sedang berunding dengan beberapa SKPD itu, karena kita nggak bisa kita selesaikan sendiri.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy

Komentar

Komentar
()

Top