Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis

Produksi dan Ekspor CPO Naik, Stok Berkurang

Foto : Istimewa.

Aktivitas petani perkebunan. 

A   A   A   Pengaturan Font

Kenaikan volume ekspor menghasilkan kenaikan nilai ekspor menjadi 2.540 juta dollar AS dari 1.976 juta dollar AS pada Juli yang juga didukung oleh kenaikan harga rata-rata dari 1.024 dollar AS per ton pada Juli menjadi 1.048 dollar AS per ton cif Roterdam pada Agustus.

Menurut negara tujuannya, kenaikan ekspor terbesar terjadi untuk tujuan India yang naik 170 ribu ton menjadi 462 ribu ton setelah turun 490 ribu ton pada bulan sebelumnya. Kenaikan ekspor juga terjadi untuk tujuan Pakistan dengan 62 ribu ton menjadi 286 ribu ton setelah turun 65 ribu ton pada bulan sebelumnya.

Ekspor ke Belanda naik 39 ribu ton menjadi 120 ribu ton setelah turun 43 ribu ton pada bulan sebelumnya, Italia naik 37 ribu ton menjadi 71 ribu ton setelah turun 26 ribu ton pada bulan sebelumnya sedangkan ekspor ke Tiongkok hanya naik 18 ribu ton setelah turun 255 ribu ton.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top