Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pengembangan Perekonomian I Bakat-bakat Anak Muda di Daerah Perlu Terus Ditumbuhkan

Potensi Industri Kreatif di Tanah Papua Sangat Besar

Foto : ANTARA/SAKTI KARURU

PRESIDEN TINJAU HARGA KEBUTUHAN POKOK DI PAPUA I Presiden Joko Widodo (Jokowi) berbincang dengan pedagang saat meninjau harga kebutuhan pokok di Pasar Pharaa, Distrik Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Jumat (7/7). Presiden Jokowi juga membagikan bantuan sembako kepada para pedagang dan masyarakat di pasar tersebut.

A   A   A   Pengaturan Font

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno, menyebutkan potensi ekonomi kreatif di Tanah Papua luar biasa besar.

Pergelaran Papua Street Carnival menampilkan lebih dari 116 parade, mulai dari parade tarian Fuu dengan alat musik tifa, kemudian parade tujuh wilayah adat di Tanah Papua diawali dengan replika tifa raksasa sepanjang 5 meter dengan diameter 1 meter.

Sandiaga mengatakan tujuh wilayah adat, yaitu Mamta/Tambi, Saereri, Doberai, Bomberai, Anim Ha, La pago, dan Me-pago, hingga parade busana yang terinspirasi dari flora, fauna, serta kekayaan budaya yang ada di Tanah Papua serta perahu hias, menghiasi Teluk Yos Sudarso.

Tumbuh Bakat Baru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Papua, Jery Agus Yudianto, mengatakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua menyebutkan pergelaran Papua Street Carnival yang resmi dibuka oleh Presiden Jokowi menjadi ajang tumbuhnya bakat-bakat baru bagi anak muda di "Bumi Cenderawasih".
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top