Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

PM Prancis Akan Tangani Administrasi hingga Pemerintah Baru Terbentuk

Foto : ANTARA/Xinhua/Aurelien Morissard

Arsip Foto - Perdana Menteri Prancis Gabriel Attal di Istana Elysee di Paris, Prancis, Selasa (7/7/2020).

A   A   A   Pengaturan Font

Kerja keras tersebut menyebabkan perbedaan pendapat, bahkan perpecahan di dalam NFP, yang sedang mencari nama yang kuat untuk diberikan kepada Macron.

Partai politik mengkritik keras Macron karena menolak pengunduran diri Attal, menunda proses, dan menyebabkan ketidakstabilan di negara tersebut.

NFP dapat memenangkan lebih dari 180 kursi. Sedangkan aliansi tengah,Togetherfor the Republicyang didukung oleh Macron, menempati posisi kedua dengan lebih dari 160 kursi. Lalu,National Rally(RN) yang dipimpin Marine Le Pen memperoleh lebih dari 140 kursi.

Majelis Nasional memiliki 577 kursi dan tidak satu pun dari tiga aliansi utama diperkirakan akan memenangkan mayoritas absolut dari 289 anggota parlemen.

Putaran pertama diadakan pada tanggal 30 Juni dan 76 kandidat terpilih tanpa putaran kedua.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top