Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Perkuat Pengawasan Zona Integritas, KKP Gunakan Aplikasi e-ZI 

Foto : ANTARA/HO-KKP 

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono.

A   A   A   Pengaturan Font

Sementara 43 unit kerja lainnya dievaluasi oleh Tim Penilai Internal (Inspektorat Jenderal KKP) dan mendapat penghargaan dari Menteri Kelautan dan Perikanan.

Berdasarkan indikator kinerja Inspektorat Jenderal (Itjen) KKP tahun 2021, unit kerja yang ditargetkan mendapat predikat WBK sebanyak 13 unit kerja di lingkungan Ditjen Perikanan Tangkap, Ditjen Perikanan Budidaya, Ditjen PRL, Ditjen PSDKP, BKIPM dan BRSDM.

Aplikasi e-Zi dinilai memudahkan proses pemantauan dan evaluasi pembangunan zona integritas di lingkungan KKP. Aplikasi e-ZI berisi media informasi, edukasi, regulasi dan kebijakan serta memiliki proses penilaian yang tersistem dalam sebuah basis data.

Itjen KKP juga telah kembali melaksanakan sosialisasi penggunaan e-ZI untuk kali ketiga pada tanggal 5 Maret 2021 yang dilakukan secara daring melalui zoom cloud meeting yang diikuti oleh 289 orang peserta dari 48 unit kerja di lingkungan KKP.

Inspektur Jenderal yang diwakili oleh Inspektur V, Jayeng C Purewanto mengarahkan agar aplikasi ini dimanfaatkan secara maksimal dan bersinergi, serta dapat dilaksanakan secara sungguh-sungguh dan akuntabel.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top