Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Transisi Energi

Penurunan Target EBT Langkah Mundur

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

"Proses saat ini sudah dalam proses harmonisasi oleh Kementerian Hukum dan HAM. Untuk PAK, pembahasan dari Kementerian sudah selesai. Konsultasi dengan DPR RI sudah dua kali karena ini PP yang harus mendapat persetujuan dari DPR," ujarnya.

Lebih lanjut, Djoko menjelaskan, beberapa asumsi RPP KEN ini dulu dibuat berdasarkan pertumbuhan ekonomi itu 7-8 persen, kemudian target supply-demand hanya sampai 2060 dengan target EBT 23 persen pada 2025 dan 31 persen pada 2050.

"Di RPP KEN yang baru ini, pada 2060 EBT-nya kita tingkatkan lagi sampai 70 persennya. Karena apa? Berdasarkan realisasi EBT tahun-tahun sebelumnya, itu selalu di bawah target. Dengan target kita 70 persen pada 2060, kalau pun meleset, itu kira-kira di atas 50 persen sehingga net zero emisi ini bisa tercapai pada 2060," lanjut Djoko.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top