Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Penjualan Eceran pada Oktober 2023 Terindikasi Meningkat

Foto : ANTARA/ Nirkomala

Ilustrasi: beras premium di salah satu retail modern di Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat dijual sesuai harga eceran tertinggi (HET) Rp13.900 per kilogram.

A   A   A   Pengaturan Font

Secara bulanan, pertumbuhan penjualan eceran diperkirakan naik sebesar 2,6 persen (month to month/mtm), didorong oleh beberapa kelompok seperti makanan, minuman dan tembakau serta perlengkapan rumah tangga lainnya sejalan dengan peningkatan permintaan dalam negeri, persiapan Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Natal, dan kelancaran distribusi.

Pada September 2023, IPR tercatat sebesar 201,1 atau secara tahunan tumbuh 1,5 persen (yoy). Tetap kuatnya kinerja penjualan eceran tersebut didorong oleh subkelompok sandang, kelompok suku cadang dan aksesori, serta bahan bakar kendaraan bermotor yang tumbuh lebih tinggi.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top