Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Pengalaman Horor Penyelam Libya dalam Pencarian Korban Banjir Derna

Foto : Istimewa

Setiap hari, El-Hassi dan tim pergi ke lokasi penyelaman untuk mencari lebih banyak korban.

A   A   A   Pengaturan Font

Penyelam berpengalaman ini telah melakukan misi pencarian sebelumnya, namun tidak ada yang mempersiapkannya untuk apa yang dilihatnya setelah banjir.

"Pada awalnya misi lebih mudah karena jenazahnya masih utuh. ekarang mereka sudah sangat membusuk," katanya, seraya menambahkan bahwa tim berpacu dengan waktu untuk mengambil sebanyak mungkin jenazah sebelum mereka benar-benar hancur.

"Salah satu jenazah tersangkut di bawah reruntuhan bangunan dan dimakan ikan. Itu adalah pemandangan tragis yang tidak dapat saya gambarkan," katanya.

El-Hassi bersama seorang rekannya telah berada di Derna sejak hari pertama terjadinya bencana.

Badai tersebut merobohkan dua bendungan di atas Derna, menyebabkan banjir yang menyapu seluruh kota, menyapu bersih lanskap, bangunan-bangunan, dan melenyapkan seluruh lingkungan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Selocahyo Basoeki Utomo S
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top