Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Stabilitas Ekonomi I Varian Baru, Risiko Terbesar di Tengah Ketimpangan Vaksin

Pemulihan Dibayangi Gangguan Rantai Pasok Global

Foto : Sumber: BPS, BI– Litang KJ/and - KORAN JAKARTA/ONE
A   A   A   Pengaturan Font

» Keterbatasan suplai mulai memicu tekanan inflasi di beberapa negara maju seperti AS dan Eropa.

» Ekonomi Indonesia diperkirakan bisa tumbuh 4 persen sepanjang tahun 2021.

JAKARTA - Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) menyatakan tren pemulihan ekonomi nasional semakin membaik, namun kekhawatiran munculnya varian baru gelombang ketiga Covid-19 dan gangguan pada rantai pasok global masih membayangi stabilitas ekonomi.

Menteri Keuangan (Menkeu) yang juga sebagai Koordinator KSSK, Sri Mulyani Indrawati, dalam keterangan usai melakukan pertemuan bulanan di Jakarta, Rabu (27/10), mengatakan disrupsi ekonomi ternyata lebih lama dari perkiraan semula.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top