Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Pemkab Kebumen Tanggung Biaya BPJS Kesehatan 35 Ribu Warganya

Foto : Dok. Pemkab Kebumen

Pemkab Kebumen Tanggung Biaya BPJS Kesehatan 35 Ribu Warganya

A   A   A   Pengaturan Font

Adapun untuk yang BPJS Kesehatan yang dibiayai Pemerintah Kabupaten melalui APBD itu ada sekitar 35 ribu orang. Sebenarnya totalnya ada 55 ribu, namun ada 20 ribu yang sudah non aktif. Hal itu disebabkan karena data penerimanya ada yang meninggal dan ada yang levelnya sudah naik menjadi orang mampu.

"Ada yang ekonominya sudah mapan, ada yang bekerja di perusahaan swasta sehingga ia dikeluarkan dari pembiayaan APBD, macam-macam ada yang sudah meninggal, ada yang pindah domisili, dan lain-lain. Jadi masih ada kira-kira slot 4 ribu yang ditanggung APBD," kata Titus.

Titus menyebut tunggakan pembiayaan peserta BPJS Kesehatan di Kebumen sebesar Rp40 miliar lebih. Mereka merupakan peserta BPJS Kesehatan mandiri, yang sementara statusnya dinonaktifkan, kartu BPJS akan diaktifkan jika peserta sudah melunasi.


Redaktur : Fandi
Penulis : Rivaldi Dani Rahmadi

Komentar

Komentar
()

Top