
PBVSI Panggil 25 Pemain Putri untuk Kejuaraan Dunia Voli U-21
Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) memanggil 25 pemain voli putri untuk menjalani pelatnas guna menghadapi Kejuaraan Dunia Voli U-21 di Surabaya, Agustus mendatang.
Foto: PBVSIJAKARTA - Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) memanggil 25 pemain voli putri untuk menjalani pelatnas guna menghadapi Kejuaraan Dunia Voli U-21 di Surabaya, Agustus mendatang.
Pelatnas 2025 Women's U-21 World Championship atau Kejuaraan Dunia Putri U-21 tersebut yang rencananya akan dimulai pada 7 April mendatang di Padepokan Voli Jenderal Polisi Kunarto, Citaringgul, Babakan Madang, Sentul, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
“Bagi pemain yang masih mengikuti kompetisi Proliga 2025, diberi waktu berkumpul hingga Proliga usai,” ujar Sekjen PP PBVSI Heyzer Harsono, Jumat (21/3).
Daftar pemain voli putri yang dipanggil masuk Pelatnas Kejuaraan Dunia Putri U-21 di Surabaya:
No. NamaAsal
1 Zahwa Aliah JasmienJawa Barat
2 Indah Guretno Dwi MargianiJawa Timur
3 Chelsa Berliana NurtomoDKI Jakarta
4 Nasywa Deslianti WardatulJawa Barat
5 Junaida Santi DKI Jakarta
6 Azzahra Dwi Febyane Jawa Barat
7 Alya Regifa Fahira Jawa Barat
8 Aieng Nur Cahaya Jawa Timur
9 Alifa ZahwaArifin DI Yogyakarta
10 Yasmine Azizah Ramadhani Jawa Barat
ll Khansa Naila Nurnakeisha Jawa Tengah
t2 Maradanti Namira TegarianiDI Yogyakarta
l3 Geofanny Eka CahyaningtyasJawa Timur
t4 Viviola Agustina Jawa Tengah
l5 Pascalina Mahuze Jawa Barat
l6 Syelomitha Afri laviza Wongkar Jawa Barat
17 Lintang Yulia Prasasti Jawa Tengah
18 Fiola Marsya Azzahra Jawa Tengah
19 Waode Ardiana Jawa Barat
20 Afra Hasna Nurhaliza Jawa Barat
2l Adensa Laurel SaputraDKI Jakarta
22 Naysilla Wiedv Kirana Jawa Barat
23 Mayhasta Bethari Siswanto Jawa Timur
24 Calista Maya Ersandita Jawa Barat
25 Syakirah Athania Putri Jawa Timur
Redaktur: Aloysius Widiyatmaka
Penulis: Benny Mudesta Putra
Tag Terkait:
Berita Trending
- 1 Kemnaker Sediakan 229 Bus Mudik Gratis
- 2 Genjot Transisi Energi dan Ekonomi Hijau, Satgas Baru Diharapkan Jadi Game Changer
- 3 Pemkot Kediri Lakukan Cek Angkutan Umum
- 4 Gubernur DKI Jakarta Serahkan KJP Plus Tahap I 2025 dan Gratiskan Akses TMII
- 5 Pemerintah Kota Kediri Melakukan Pengecekan terhadap Angkutan Umum agar Aman
Berita Terkini
-
Anggota DPRA Tersangka Penampar Anak SD di Aceh Barat Tidak Ditahan
-
PT HK Siap Mengoperasikan secara Fungsional Tiga Ruas Tol Trans Sumatera
-
Alcaraz Tersingkir dari Miami Open, Dikalahkan Veteran Belgia Goffin
-
Perpustakaan Sulawesi Selatan Berbagi Pakaian Layak Pakai untuk Dhuafa
-
UPBU Manokwari Memastikan Penerbangan di Bandara Manokwari Meningkat Mulai 24 Maret