Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pengelolaan Anggaran - Total Dana Desa pada 2015-2021 Capai Rp400,1 Triliun

Optimalkan Dana Desa

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

"Tanpa itu, rasanya desa tak bisa berkontribusi banyak dalam mendukung pertumbuhan ekonomi," tutup Pihri.

Seperti diketahui, serapan transfer ke daerah dan dana desa (TKDD) sampai saat ini masih sangat rendah. Karenanya, pemulihan ekonomi nasional saat ini masih diliputi ketidakpastian.

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, per November 2021, realisasi anggaran TKDD terkontraksi 4,9 persen dibandingkan periode sama tahun lalu atau year-on-year (yoy). Realisasi pada bulan ke-11 tahun ini baru mencapai 89,4 persen terhadap APBN atau senilai 711,0 triliun rupiah dari pagu 795,5 triliun rupiah.

Pelambatan serapan tersebut membuat Presiden Joko Widodo menegus pemerintah daerah (Pemda) pada Oktober lalu. Dia mencatat uang pemda yang masih mengendap di bank mencapai 226 triliun rupiah atau meningkat jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya 170 triliun rupiah.

Percepat Penyaluran
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top