Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kasus Penyiraman

Novel Baswedan Serahkan Bukti Maladministrasi

Foto : ANTARA/Dhemas Reviyanto

Bertemu Novel - Komisioner Ombudsman Republik Indonesia (ORI), Adrianus Meliala memberi keterangan seusai melakukan pertemuan dengan Novel Baswedan di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Selasa (15/5).

A   A   A   Pengaturan Font

Hingga lebih dari setahun, kasus tersebut belum juga tuntas. Sampai saat ini, belum ada satupun terduga pelaku yang ditetapkan sebagai tersangka oleh polisi.

Tunjukkan Bukti


Sementara itu, pengacara Novel, Muhammad Isnur, mengatakan Novel Baswedan sudah menjalani proses wawancara dengan anggota Ombudsman Adrianus Meliala di Gedung KPK Jakarta, Selasa.

Dalam sesi tanya jawab, Novel membantah tuduhan yang menyebut dirinya tak kooperatif kepada polisi dalam penyidikan terkait serangan orang tak dikenal.


"Di forum tadi, kami ajukan bukti dan kami berikan fakta bahwa selama ini Mas Novel kooperatif. Novel juga aktif berikan data terkait kasus yang dia alami. Jadi kalau ada informasi yang beredar bahwa Novel tidak kooperatif, itu salah," ujar Isnur.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Khairil Huda
Penulis : Mohammad Zaki Alatas

Komentar

Komentar
()

Top