Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

NASA Pilih SpaceX untuk Bawa ISS ke Bumi Setelah Tahun 2030

Foto : AFP/NASA 

Gambar handout NASA tanggal 7 Maret 2011 ini menunjukkan tampilan Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) dari dekat.

A   A   A   Pengaturan Font

Kepala NASA Bill Nelson mengatakan kepada Kongres pada bulan April lalu bahwa mengingat kondisi hubungan AS-Russia yang buruk, akan lebih bijaksana untuk mulai mengerjakan kendaraan deorbit AS untuk "menerbangkan seluruh stasiun dengan aman, sehingga tidak akan menimpa siapa pun atau apa pun."

Beberapa perusahaan sedang mengerjakan penerus komersial ISS, termasuk Axiom Space dan Blue Origin karya Jeff Bezos.


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top