Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Modifikasi Beras Secara Genetik Dapat Digunakan untuk Vaksin Kolera

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Kiyono menunjukkan percobaan kecil fase 1 ini hanya merekrut pria muda Jepang yang sehat. Uji coba fase 1 yang serupa saat ini direncanakan untuk melihat keamanan dan kemanjuran pada etnis lain.

Jika vaksin ini akan digunakan di dunia nyata, maka penting untuk memahami bagaimana flora usus mempengaruhi kemanjurannya, terutama karena perbedaan mikrobioma dapat menjadi signifikan di daerah berpenghasilan rendah di mana kolera endemik.

Meskipun ada vaksin kolera oral lain yang tersedia, MucoRice-CTB adalah satu-satunya vaksin yang tidak memerlukan pendinginan. Menghilangkan cold storage dari jalur suplai akan membuat distribusi jauh lebih mudah di negara-negara terpencil.

Selain itu, MucoRice-CTB dapat diproduksi dengan murah sehingga menjadikannya alat prospektif baru yang menjanjikan untuk memerangi penyakit yang masih membunuh lebih dari 100.000 orang setiap tahun. arn


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Aris N

Komentar

Komentar
()

Top