Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Minat Pengguna Mobil Listrik Meningkat Pesat, Permintaan Global Baterai Litium Melonjak Lima Kali Lipat pada 2030

Foto : ANTARA/REUTERS/Damir Sagolj

Foto Dokumen: Paket baterai lithium terlihat di stan Lexus selama pameran otomotif Auto China 2016 di Beijing, Tiongkok, 29 April 2016.

A   A   A   Pengaturan Font

NEW YORK - Permintaan global untuk baterai lithium diperkirakan melonjak lebih dari lima kali lipat pada 2030, kata aliansi publik-swasta Li-Bridge pada Rabu (15/2). Hal itu dikarenakan lebih banyak orang memilih kendaraan listrik dan sistem penyimpanan energi.

Permintaan baterai lithium di Amerika Serikat (AS) diperkirakan akan tumbuh lebih dari enam kali lipat dan diterjemahkan menjadi 55 miliar dollar AS per tahun pada akhir dekade ini, tetapi negara tersebut diperkirakan masih bergantung pada impor untuk pasokannya, tambah laporan itu.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top