Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kongres Bahasa

Metode Pengajaran Bahasa Mesti Diubah

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Kongres Bahasa Indonesia XI Tahun 2018 menghadirkan 27 orang pembicara kunci dan undangan, serta 72 pemakalah seleksi yang berasal dari dalam dan luar negeri. Peserta yang mengikuti kongres tersebut berjumlah 1.031 orang yang terdiri atas para pemangku kepentingan, seperti pejabat publik, akademisi, budayawan, tokoh pegiat, pakar, guru, praktisi/pemerhati bahasa dan sastra Indonesia serta daerah, serta para tamu undangan.

Ada sembilan subtema yang dikembangkan dari tema besar itu, yaitu Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia; Pengutamaan Bahasa Indonesia di Ruang Publik; Bahasa, Sastra, dan Teknologi Informasi; Ragam Bahasa dan Sastra dalam Berbagai Ranah Kehidupan, Pemetaan dan Kajian Bahasa dan Sastra Daerah.

Pada Kongres Bahasa Indonesia XI akan diluncurkan beberapa produk kebahasaan dan kesastraan, di antaranya Kamus Besar Bahasa Indonesia Braille, buku Bahasa dan Peta Bahasa, dan Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) daring.

Kirim Guru

Sementara itu, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Muhadjir Effendy, kemarin melepas sebanyak 100 guru untuk mengajar di Pusat Pembelajaran Komunitas atau "Community Learning Center" di Sabah dan Sarawak, Malaysia. "Mereka akan bertugas sebagai guru di Negari Jiran itu selama dua tahun," ujarnya.
Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top