Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Menu Sempurna Saat Berbuka

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Sebagai bahan makanan, biji kakao yang menjadi bahan dasar dari coklat sejatinya memiliki rasa yang sangat pahit. Untuk menjadi bahan makanan yang lezat lagi serbaguna biji kakao terlebih dahulu mengalami berbagai tahap pemprosesan.

Awalnya biji coklat diolah dan difermentasikan terlebih dahulu agar dapat menghasilkan rasa coklat sebagaimana yang dapat dinikmati saat ini.

Awalnya, coklat hanya dinikmati oleh kalangan tertentu saja. Namun belakangan dalam perkembanganya coklat akhirnya menjadi salah satu bahan makanan yang bisa dinikmati oleh berbagai kalangan.

Coklat malah menjelma menjadi sebagai salah satu bahan makanan populer yang memiliki banyak penggemar di seluruh dunia.

Coklat bisa dinikmati oleh siapa saja dalam berbagai menu sajian yang sangat bervariasi. Mulai dari minuman yang nikmat ataupun berbagai panganan lain yang tak kalah lezatnya. Ada belasan atau malah ratusan kreasi olahan coklat.
Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top