Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Diplomasi di PBB

Menlu RI Paparkan Pemberdayaan Perempuan

Foto : DOK KEMLU RI

DISKUSI PANEL l Menlu Retno Marsudi (kedua dari kanan) saat jadi panelis dalam diskusi panel tingkat menteri bertajuk “Cerita Baik HAM” di sela-sela Sidang Majelis Umum PBB di New York, AS, Kamis (26/9). Diskusi panel ini bertajuk “Cerita Baik HAM”.

A   A   A   Pengaturan Font

Sementara di Afghanistan, pada tahun ini, Indonesia telah memberikan program pembangunan kapasitas untuk 100 orang Afghanistan, 12 diantaranya perempuan. Tahun ini, Indonesia akan menyelenggarakan Konferensi Perempuan untuk Perdamaian di Afghanistan.

Diskusi panel ini merupakan kegiatan inisiatif "Cerita Baik HAM" yang merupakan upaya khusus mendorong penghormatan dan perlindungan HAM di seluruh dunia. Diskusi yang dituanrumahi Uni Eropa tersebut, tahun ini bertemakan "menciptakan hidup yang lebih baik dari kandungan: promosi dan perlindungan hak-hak perempuan dan anak".

Tujuan inisatif ini adalah untuk menampilkan contoh baik dari penghormatan dan implementasi HAM. ang/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top