Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Borobudur Cartoonists Forum 2018

Mengkritisi Situasi melalui Media Kartun

Foto : dok. Borobudur Cartoonists Forum 2018
A   A   A   Pengaturan Font

Ia mengemukakan bahwa seni kartun menjadi istimewa dalam kemampuan menyampaikan pesan yang memperkaya makna, tafsir, dan interpretasi. Seni kartun mengajak manusia berpikir lebih kontemplatif.

Pesan melalui gambar kartun, kata dia, menuntut penerima pesan untuk tidak bersikap verval, apalagi banal.

Ia mengatakan bahwa kartun mampu menyajikan fakta sosial, ekonomi, politik, dan budaya yang sepertinya rumit menjadi lebih simpel.
"Memacu manusia agar berpikir reflektif, kontemplatif, dan juga kreatif dalam melihat dan mengatasi persoalan," ujarnya.

pur/R-1

Komentar

Komentar
()

Top