Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Menggemparkan! Tiga WNA Tiongkok Terindikasi Varian Omicron, Ternyata Begini Penanganan yang Dilakukan Indonesia

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Kemenkes melaporkan telah mendeteksi 5 orang probable Omicron. Diketahui terdapat 5 kasus, dua kasus adalah WNI yang baru kembali dari Amerika Serikat (AS) dan saat ini sedang diisolasi di Wisma Atlet.

Sementara itu 3 kasus lainnya merupakan WNA Tiongkok di Manado dan sekarang sedang diisolasi di Rumah Sakit (RS) Lapangan Darurat Covid-19, Kota Manado, Sulut.

Dilaporkan, 3 orang WNA asal Tiongkok masih berstatus probable covid-19 varian Omicron di Manado Sulawesi Utara,

Kini ketiga WNA tersebut tengah menjalani isolasi terpusat di Rumah Sakit Lapangan Pemda Sulawesi Utara.

Juru Bicara Satgas Covid-19 Sulawesi Utara menyatakan, meskipun masih probable varian Omicron, 3 WNA ini diisolasi ketat di Rumah Sakit Lapangan Pemda Sulut.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Sindi B Natalia Panjaitan

Komentar

Komentar
()

Top