Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Lumbung Pangan Turunkan Angka Kemiskinan di Sumba

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Data pemerintah menyebutkan program lumbung pangan di Sumba Tengah perlahan mulai menunjukkan hasil yang positif. Hal itu dibuktikan dengan turunnya angka kemiskinan yang sebelumnya tahun 2020 sebesar 34,49 persen dan tahun 2021 menjadi 34,27 persen, turun 0,22 persen. Penurunan ini paling signifikan di seluruh kabupaten/kota di NTT.

Pemda Sumba Tengah melaporkan penurunan ini karena adanya program food estate. Jadinya, produksi padi meningkat dari 3,4 ton per hektare menjadi 5,1 ton per hektare. Begitu juga jagung yang semula cuma 1-3 ton menjadi lima ton per hektare.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top