Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Kiat Memilih Router untuk Bangunan Luas dan Bertingkat

Foto : istimewa

Ilustrasi.

A   A   A   Pengaturan Font

Kedua perlu mengetahui luas dan tinggi bangunan. Hal ini penting karena kedua faktor dapat mempengaruhi jangkauan sinyal yang sampai ke perangkat dengan baik.Untuk kasus ini kata Defrie routerdengan sistemmeshdapat menjadi solusi, terutama untuk rumah atau kantor yang berlantai dan berukuran besar.

"Meshbiasanya hadir dalam bentukmultipack,seperti 2 atau 3 node dalam satu paket, sehingga calon pembeli dapat menyesuaikan jumlah node sesuai kebutuhan," jelasnya.

Ketiga adalah mengetahui teknologi WiFi yang terdapat dirouter. Routeryang dilengkapi dengan teknologi WiFi 6 dapat menjadi pilihan yang baik, karenamampu menampung lebih banyak perangkat, menghasilkan sinyal yang lebih kuat dan stabil, serta keamanan yang lebih baik.

Keempat adalah memilikiseamless roaming. Dengan fitur fitur seamless roaming, yang memungkinkan perangkat beralih dari satu ruangan ke ruangan lain tanpa kehilangan koneksi. Fitur ini memberi kenyamanan bagi pengguna yang sering berpindah tempat di rumah atau bangunan yang cukup besar.

Sedangkan yang terakhir adalah tersedia aplikasi untuk pengaturan jarak jauh. Ia menyarankan untuk memilih router yang dilengkapi dengan aplikasi yang memungkinkan pengaturan dari jarak jauh. Ini akan memudahkan kontrol dan pengawasan pengguna terhadap router, terutama di era masyarakat yang saat ini tidak bisa lepas dari gawai.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top