Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Lembaga Peradilan

Ketua MA Diharapkan Bawa Perubahan Peradilan Agung

Foto : ANTARA/Boyke Ledy Watra

Ketua Komisi Yudisial Amzulian Rifai.

A   A   A   Pengaturan Font

"Dengan anggaran yang mencukupi, bisa meningkatkan kesejahteraan para hakim dan aparatur kita," tambahnya.

Sunarto juga mengatakan bahwa independensi hakim agung dalam proses pemilihan ketua MA tidak terpengaruh dengan isu yang beredar, termasuk isu adanya intervensi dari penguasa maupun pengusaha.

"Bahwa memang kemarin ada isu, isu saya katakan sekali lagi, isu itu mungkin informasi-informasi yang untuk meramaikan saja. Nyatanya, independensi hakim agung tidak tidak terpengaruh dengan isu-isu itu. Ada penguasa, ada pengusaha, nyatanya tidak," ucap Sunarto.

Sunarto mengaku, tidak ada intervensi dari pihak mana pun selama ia menjadi kandidat ketua MA. "Menurut saya tidak ada penguasa yang intervensi dan tidak ada pengusaha yang menghubungi saya. Memang isu-isu 'kan berarti terbantahkan dengan sendirinya," kata dia.

Sunarto mengatakan bahwa pemilihan tampuk kepemimpinan MA berjalan dengan demokratis. Menurut Sunarto, karakter demokrasi dalam pemilihan ketua maupun wakil ketua MA tidak mengenal kampanye hitam (black campaign).
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top