Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis
Kebijakan Pemerintah

Kendaraan Listrik Harus Fokus pada Transportasi Umum

Foto : ANTARA/HO-HUMAS PLN

Pengisian daya listrik untuk kendaraan listrik

A   A   A   Pengaturan Font

Dalam upaya mempercepat pemanfaatan kendaraan listrik dari pemerintah, hendaknya kebijakan ini difokuskan untuk transportasi umum.

JAKARTA - Pengembangan ekosistem kendaraan listrik harus diarahkan ke depannya sebagai moda transportasi publik. Tujuan percepatan pemanfaatan kendaraan listrik dari pemerintah perlu diapresiasi karena dapat mengurangi polusi udara atau emisi karbon di sektor transportasi.

"Sebaiknya fokus pengembangan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia diarahkan pada transportasi massal. Kalau itu saya setuju disubsidi," kata Guru Besar Transportasi dari Universitas Gadjah Mada (UGM), Agus Taufik Mulyono, di Jakarta, baru-baru ini.

Namun demikian, pengamat transportasi itu menilai perlu kebijakan yang bersifat menyeluruh dari hulu ke hilir agar regulasi-regulasi yang terkait dengan implementasi kendaraan listrik di Indonesia dapat tepat sasaran.

Seperti dikutip dari Antara, Kamis (2/2), Agus mengatakan apabila pemerintah terus mendorong penggunaan kendaraan listrik pribadi secara masif, sedangkan sumber energi listrik masih berasal dari energi fosil maka hasilnya kurang maksimal.

Masih Minim
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top