Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Terobosan Teknologi Medis

Kecerdasan Buatan Temukan Calon Antibiotik Baru

Foto : Wikimedia
A   A   A   Pengaturan Font

"Pada dasarnya Anda dapat merepresentasikan molekul apapun sebagai struktur kimia, dan Anda juga dapat memberi tahu modelnya apakah struktur kimia tersebut bersifat antibakteri atau tidak," kata Wong.

"Model ini dilatih dengan banyak contoh seperti ini. Jika Anda kemudian memberinya molekul baru, susunan atom dan ikatan baru, hal ini dapat memberi tahu Anda kemungkinan bahwa senyawa tersebut diprediksi bersifat antibakteri," imbuh dia.

Adaptasi Algoritma

Untuk mengetahui bagaimana model tersebut membuat prediksinya, para peneliti mengadaptasi algoritma yang dikenal sebagai pencarian silsilah Monte Carlo. Cara ini yang telah digunakan untuk membantu membuat model pembelajaran mendalam lainnya, seperti AlphaGo, lebih mudah dijelaskan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top