Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Kader Muhammadiyah Diminta Jangan Lugu Politik

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Maka lebih baik orientasi pengkaderan harus bisa rubah, orientasi kebangsaan harus jelas. Sehingga bangsa kita dikelola oleh orang yang tepat. Orang yang tepat itu adalah kader-kader Pemuda Muhammadiyah.

Menurutnya, sudah saatnya kader Muhammadiyah menyiapkan diri dan menyiapkan program dan orientasi untuk menjadi kader bangsa. Yang tertarik di dunia politik silahkan nyaleg, tetapi harus dihitung yang benar dan tepat, jangan serampangan. Kader Pemuda Muhammadiyah pemetaannya harus jelas.

"Penting bagi kaum muda untuk melek politik, menjadi kader bangsa yang negarawan," tegasnya.

Maksudnya menjadi kader negarawan, itu yang berorientasi keberpihakan pada rakyat dan memperjuangkan rakyat kecil, pemberdayaan masyarakat, tujuannya untuk mensejahterakan umat. Tidak lupa dia berpesan agar penguasaan Iptek tidak dilupakan.

"Pemuda Muhammadiyah harus terus berorientasi tinggi, sesuai dengan bidang masing-masing, kalau tidak akan diambil orang lain. Orientasi kebangsaan maka harus oleh hikmah dalam kebijaksanaan sehingga muncul reorientasi kader bangsa dan tujuannya untuk mensejahterakan umat," tandasnya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Eko S
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top