Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Perang Dagang

Jelang Perundingan Akhir, Ekspor Tiongkok Dilaporkan Anjlok

Foto : STR/AFP

LANJUTKAN PERUNDINGAN - Bendera AS dan Tiongkok terpampang di kawasan Pelabuhan Qingdao, Provinsi Shandong, Rabu (8/5). Tiongkok menyatakan akan tetap melanjutkan perundingan dengan AS sesuai jadwal.

A   A   A   Pengaturan Font

Dikabarkan, keputusan untuk mengirim Wakil Perdana Menteri Tiongkok, Liu He, ke Washington, menunjukkan Beijing tidak ingin berhenti berunding. Ekonom mengatakan bahkan jika kesepakatan tercapai, ekspor Tiongkok tahun ini akan tetap lemah karena permintaan global yang menurun. Hal itu akan memberikan tekanan pada produsen yang menyediakan jutaan lapangan kerja.

Sama-sama Anjlok

Ekspor ke pasar AS turun 9,7 persen dalam empat bulan pertama tahun ini setelah Trump menaikkan tarif. Dalam periode yang sama, impor barang-barang AS juga anjlok 30,4 persen mengikuti tarif balasan Tiongkok dan upaya menemukan pemasok dari negara lain.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : AFP, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top