Foto: Jejak Sejarah untuk Bangun Nasionalisme
Foto: Koran Jakarta/M. FachriDari kiri : Dosen Fakultas Ekonomi Bisnis, Universitas Esa Unggul Siti Mariam, Aktivis Pendidikan Informal Ibu Kembar: Sri Irianingsih & Sri Rossyati, Politisi Perempuan Angkie Yudistia, dan Sejarawan Didi Kwartanada menjadi pembicara dalam Dialog Kebangsaan Hari Pahlawan di Jakarta, Jumat (15/11). Dialog yang mengangkat tema “Jejak Sejarah Lagu Indonesia Raya & Inspirasinya untuk Membangun Nasionalisme di Kalangan Generasi Muda” ini berusaha menggali sejarah dan makna di baliknya.
Berita Trending
- 1 Hasil Survei SMRC Tunjukkan Elektabilitas Pramono-Rano Karno Melejit dan Sudah Menyalip RK-Suswono
- 2 Cagub DKI Pramono Targetkan Raih Suara di Atas 50 Persen di Jaksel saat Pilkada
- 3 Kasad: Tingkatkan Kualitas Hidup Warga Papua Melalui Air Bersih dan Energi Ramah Lingkungan
- 4 Pelaku Pembobol Ruang Guru SMKN 12 Jakut Diburu Polisi
- 5 Panglima TNI Perintahkan Prajurit Berantas Judi “Online”