Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Ini Daftar 18 Kereta Tambahan Sambut Libur Idul Adha

Foto : ANTARA/Harianto

Ilustrasi - Sejumlah calon penumpang kereta api menunggu kereta di Stasiun Gambir, Jakarta, Rabu (15/5).

A   A   A   Pengaturan Font

Ia mengajak masyarakat yang telah merencanakan bepergian pada periode libur panjang Hari Raya Idul Adha dan belum memiliki tiket dapat segera untuk membelinya baik melalui aplikasi Access by KAI, website kai.id, ataupun chanel lainnya yang bekerja sama dengan KAI.

Jika tiket yang diinginkan sudah habis, lanjut Joni, pelanggan dapat memilih tanggal dan rute alternatif atau memanfaatkan fitur Connecting Train di aplikasi Access by KAI yang akan membantu memberikan opsi perjalanan dengan mengombinasikan jadwal kereta yang bersifat persambungan.

Dia menyebutkan rute favorit masyarakat pada periode libur panjang adalah Jakarta - Surabaya pergi pulang (pp), Jakarta - Solo pp, Jakarta - Malang pp, Yogyakarta - Banyuwangi pp, Blitar - Bandung pp, dan relasi lainnya.

Dalam menyediakan transportasi kereta api khususnya di masa libur panjang, tambah Joni, KAI memastikan akan melayani masyarakat dengan aman dan bebas dari kemacetan di jalan raya.

"Sehingga momen liburan bersama keluarga atau relasi dapat dinikmati pelanggan dengan nyaman dan menyenangkan," jelas Joni.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : Antara, Alfred

Komentar

Komentar
()

Top